Mission

APRIANO developed to posting that All PRIce is A NegOtiable. You could find the Daily Bread (Bacaan Harian for Indonesian) that updated daily from Monday to Friday. There are also a lot of Free stuff for you such as mobile application, wallpaper, and etc. Some good reading also posted and open to discussion.

Renungan Harian 28 September2012

Bacaan:
  • Pkh. 3:1-11;
  • Mzm. 144:1a,2abc,3-4;
  • Luk. 9:19-22
Renungan:
Pada masa Yesus, terjadilah krisis politik yang sangat mengguncang kehidupan masyarakat. Imperium Romawi, yang dihadirkan oleh Pilatus, terancam oleh gerakan kebangkitan nasionalisme Yahudi (Barabbas). Penampilan Yesus berpotensi menggenapi janji-janji Mesias. Ia diposisikan menjadi figur politik untuk mengakhiri imperium Romawi, dan memulihkan kerajaan Daud dan Mesias; "Jawab Petrus: ‘Engkaulah Mesias Anak Allah'" (Luk 9:20). Mengenai kehadiran Mesias, Yesus menenangkan kecemasan kuasa Romawi.
Dengan demikian, baik pada bidang politik maupun agama, Yesus Kristus memang unik dan mahakuasa: "Semua (kekuasaan) telah diserahkan oleh Bapa-Ku kepadaKu" (Luk 10:22). Semua kekuasaan itu mencakup kuasa pemerintahan, kuasa kematian, kuasa kebangkitan dan kuasa atas hidup kekal. "Kami percaya bahwa, Engkau adalah Yang Kudus dari Allah" (Yoh 6:69). Marilah kita meneduhkan hati dalam keyakinan iman kita bahwa, tak terganggu, di dalam "Yesus Kristus, kita hidup, kita bergerak, dan kita ada"

0 Comments:

Articles

OASE ROHANI

Silakan klik disini untuk download OASE Rohani hari ini. Merupakan hasil rekaman daripada renungan harian dari radio Cakrawala 98.3 FM tiap jam 5am.
Rekaman ini ditujukan bagi siapa saja yang ingin mendengar di lain waktu.
Semoga bermanfaat. Tuhan memberkati.

Followers

Berikutnya...

* Kutipan Bacaan Harian
* iPhone Deuterokanonika
* Windows Mobile Deuterokanonika

Views

About

Erick Stefanus Jahja
erickstefanus@gmail.com
+62 813 1818 0730

+62 21 5144 777 9