Mission

APRIANO developed to posting that All PRIce is A NegOtiable. You could find the Daily Bread (Bacaan Harian for Indonesian) that updated daily from Monday to Friday. There are also a lot of Free stuff for you such as mobile application, wallpaper, and etc. Some good reading also posted and open to discussion.

Renungan Harian 8 Juni 2010

Bacaan:

  • 1Raj. 17:7-16
  • Mzm. 4:2-3,4-5,7-8
  • Mat. 5:13-16

Renungan:

Injil hari ini menggarisbawahi tugas dan panggilan para pengikut Yesus yaitu menjadi garam dan terang dunia. Menjadi garam berarti memberikan rasa asin, rasa enak. Menjadi asin, berarti menjadi bermutu, berkualitas baik dalam iman maupun dalam kehidupan. Menjadi terang dapat diartikan mencadi cahaya; menjadi teladan bagi orang lain.

Sebagai pengikut Kristus di Indonesia, umumnya kita menjadi pihak minoritas. Jumlah kita sangat sedikit. Sama halnya dengan garam, dalam setiap masakan, garam yang digunakan hanyalah sedikit. Namun karena sedikit inilah maka makanan itu enak. Panggilan menjadi garam, adalah panggilan untuk bermutu, berkualitas dalam hidup dan dalam karya. Ini yang diperlukan. Hidup tertib, disiplin, rela berkurban, jujur, sabar, ramah, gembira dan optimis, inilah hidup yang bermutu.

Dunia membutuhkan sikap hidup yang seperti ini. Ketika hidup kita memenunjukkan nilai-nilai tersebut, maka kita akan menjadi terang bagi sesama di sekitar kita. Kita boleh sedikit, namun kalau kehidupan kita bermutu, maka kita akan dihargai dan disegani oleh banyak orang lain.

0 Comments:

Articles

OASE ROHANI

Silakan klik disini untuk download OASE Rohani hari ini. Merupakan hasil rekaman daripada renungan harian dari radio Cakrawala 98.3 FM tiap jam 5am.
Rekaman ini ditujukan bagi siapa saja yang ingin mendengar di lain waktu.
Semoga bermanfaat. Tuhan memberkati.

Followers

Berikutnya...

* Kutipan Bacaan Harian
* iPhone Deuterokanonika
* Windows Mobile Deuterokanonika

Views

About

Erick Stefanus Jahja
erickstefanus@gmail.com
+62 813 1818 0730

+62 21 5144 777 9