Mission

APRIANO developed to posting that All PRIce is A NegOtiable. You could find the Daily Bread (Bacaan Harian for Indonesian) that updated daily from Monday to Friday. There are also a lot of Free stuff for you such as mobile application, wallpaper, and etc. Some good reading also posted and open to discussion.

Renungan Harian 6 November 2012

Mutiara Iman:
" Ia telah mengosongkan diriNya sendiri" (Flp 2:7).
Bacaan:
  • Flp. 2:5-11;
  • Mzm. 22:26b-27,28-30a,31-32;
  • Luk. 14:15-24

Renungan:
"Mengapa saya mengikuti kegiatan ini, karena saya ingin menjadi orang yang berguna bagi sesama saya. Sampai saat ini, rasanya saya belum berbuat apa-apa" demikian pengakuan Toni. Padahal menurut rekan-rekannya, sudah ada banyak orang yang bebas dari lilitan hutang, ada yang usahanya makin maju, berkat uluran tangan dan pelatihan yang diberikannya. Namun semua itu, belum memberikan ketenteraman batin kepadanya. Ia tetap tergugah untuk memberikan hidupnya sendiri bagi sesama, terlebih yang menderita dan tidak sejahtera.
Pengosongan diri yang terwujud dalam bentuk: kerja keras, tertib administrasi, memberikan kemudahan dan bantuan, memberi pelatihan kepada masyarakat kecil demi kebahagiaan hidup mereka tanpa menuntut "upeti/imbalan/balas budi", masih bisa ditemukan di manamana. Tindakan yang terpuji ini telah dilakukan Yesus ketika mengosongkan diri-Nya (Ia turun dari surga dan meninggalkan kenyamanan tahta bersama Allah) dan menjadi sama dengan kita manusia. Semuanya Dia korbankan agar manusiadapat hidup dalam persekutuan dan kasih dengan Allah dan sesama.

0 Comments:

Articles

OASE ROHANI

Silakan klik disini untuk download OASE Rohani hari ini. Merupakan hasil rekaman daripada renungan harian dari radio Cakrawala 98.3 FM tiap jam 5am.
Rekaman ini ditujukan bagi siapa saja yang ingin mendengar di lain waktu.
Semoga bermanfaat. Tuhan memberkati.

Followers

Berikutnya...

* Kutipan Bacaan Harian
* iPhone Deuterokanonika
* Windows Mobile Deuterokanonika

Views

About

Erick Stefanus Jahja
erickstefanus@gmail.com
+62 813 1818 0730

+62 21 5144 777 9